Review Kamera Olympus VR 330
Kamera ini didesain cukup simple sesuai jenisnya yaitu pocket atau kamera saku, dengan bobot 0.15 kg rasanya anda tak akan keneratan membawa kamera ini kemanapun. Untuk layar dibekali 3.0 inci berteknologi TFT dan kamera 14.0 dengan zoom optik 12.5.
Harga Kamera Olympus VR 330
Harga Kamera Olympus VR 330
Harga kamera ini saya rasa tergolong terjangkau mengingat brand yang sudah mendunia dan beberapa fitur yang ditawarkan, yaitu dibanderol sebesar Rp 1.439.000 anda sudah dapat membawa pulang kamera keren ini.
Spesifikasi Kamera Olympus VR 330
- Ukuran (L x W x H cm) 10 x 5.82 x 2.81 cm
- Berat (kg) 0.15 kg
- Warna Silver
- Tipe VR 330
- Ukuran Layar (in) 3.0
- Zoom Optik 12.5
- Megapiksel 14.0
- Fitur HD Recording|Image Stabilization|Wide Angle
- Output Composite Video|USB|HDMI
- USB Port Ya
- Resolusi Layar 430k dots
- Tipe Baterai Li-Ion
- Ukuran File Foto 4288x3216
- Format Video AVI,MJPEG
- Video HD Ya
- Resolusi Video 1280 x 720
- Focal Length 24-300mm
- Image Stabilization Ya
- Range Aperture Lensa F3.0-5.9
- Zoom Digital 4x
- ISO Range 100-1600
- Range Shutter Speed 1/2000-1/2 s
- Built in Flash Ya
- Tipe Memory Card SD/SDHC
- Tipe Layar TFT